![buchspektrum Internet-Buchhandlung](../buchspektrumlogo.gif) Neuerscheinungen 2018Stand: 2020-02-01 |
Schnellsuche
ISBN/Stichwort/Autor
|
Herderstraße 10 10625 Berlin Tel.: 030 315 714 16 Fax 030 315 714 14 info@buchspektrum.de |
![](https://multimedia.knv.de/cover/71/22/32/7122322200001n.jpg)
Abdullah Aly
Model Pembelajaran SCL dan Kinerja Dosen dalam Pembelajaran
2018. 124 S. 220 mm
Verlag/Jahr: GLOBEEDIT 2018
ISBN: 6-13-824195-9 (6138241959)
Neue ISBN: 978-6-13-824195-9 (9786138241959)
Preis und Lieferzeit: Bitte klicken
Model pembelajaran Student Centered Learning (SCL) ini, belakangan, menjadi salah satu model pembelajaran yang sangat popular di kalangan civitas akademika perguruan tinggi di Indonesia. Beberapa dosen meyakini bahwa model SCL ini sangat relevan untuk diterapkan, karena mereka harus berperan sebagai fasilitator dan motivator dalam proses pembelajaran. Di pihak lain, sebagian besar mahasiswa mengakui bahwa model pembelajaran SCL ini memberikan peluang yang sangat besar kepada mereka untuk terlibat aktif dalam proses pembelajaran, baik secara kognitif, afektif, maupun psikomotorik. Keterlibatan mahasiswa dalam proses pembelajaran bersifat individual dan kolaboratif sekaligus. Dari segi suasananya, pembelajaran berlangsung secara menarik, menyenangkan dan enjoyable. Atas dasar ini, para mahasiswa menilai bahwa para dosen yang menggunakan model pembelajaran SCL secara konsisten diakui sebagai dosen yang memiliki kinerja sangat baik dalam pembelajaran (star performer).